Resep Tumis Cecek Tempe Cabai Ijo

Resep Tumis Cecek Tempe Cabai Ijo - Penikmat kuliner yang mak yuz dengan sambel pedasnya yang bikin tambah nendang, makan tanpa sambal ibarat sayur tanpa garam, Pada kesempatan kali ini pedas sambel Ingin berbagi resep aneka makanan tentang Resep Tumis Cecek Tempe Cabai Ijo semoga dapat bermanfaatnya, dan mungkin sebagian dari kita susah untuk mencari resep tersebut. melalui portal ini kami akan mencoba berbagi dan membongkar rahasia resep tersebut, dan selamat menikmati



Pernahkah Anda menikmati sensasi nikmatkan Cecek? Cecek merupakan kulit sapi yang memiliki warna kecoklatan dan teksturnya kenyal. Cecek bisa diolah menjadi hidangan lezat dan mengugaah selera, diantaranya : sambal goreng cecek, lodeh cecek, cecek bumbu kuning, Tumis cecek cabai ijo, dan lain sebagainya. Kali ini kita akan menyajikan satu resep cecek yang nampoll abis, yakni Tumis Cecek tempe cabai Ijo. Kombinasi gurihnya tempe, cecek yang kenyal dan nikmat serta sedap dan pedasnya cabai ijo dijamin bakal membuat Anda ketagihan. Daripada penasaran, simak langsung resep tumis cecek tempe cabai ijo berikut ini :

Bahan-bahan yang dibutuhkan :

  • 250 gr Cecek, rebus dan iris sesuai selera
  • 1 bh Tempe, potong dadu dan goreng setengah matang
  • 2 lbr Daun salam
  • 2 cm Lengkuas, keprek
  • 4 sdm Kecap manis
  • Garam dan gula pasir secukupnya
  • minyak goreng

Bumbu yang dibutuhkan :

  • 8 bh Bawang merah, iris tipis
  • 4 bh bawang putih, iris tipis
  • 10 bh cabai Ijo, irs serong
  • 50 gr ale
  • 1/4 sdt merica bubuk

Cara Membuat :

  1. Panaskaan minyak goreng, tumir bawang merah dan putih. Tambahkan daun salam dan lengkuas. Aduk-aduk hingga harum
  2. Tambahkan cabai ijo dan ale, masak hingga layu
  3. Masukkan cecek dan tempe yang sebelumnya sudah diolah (tempe digoreng setengah matang dan cecek sudah direbus)
  4. Masukkan garam, gula pasir, merica, dan kecap manis. Tambahkaan sedikit air
  5. Masak terus hingga bumbu meresap dan mengental. angkat.
  6. Tumis Cecek Cabai Ijo siap disajikan bersama nasi putih
Mudah dan cepat bukan? Semoga resep tumis cecek tempe cabai ijo diatas dapat menambah wawasan Anda dalam mengolah aneka hidangan lezat untuk keluarga tercinta.

Resep pedas sambal lainnya:




Kuliner mania Resep Tumis Cecek Tempe Cabai Ijo

Gimana gampangkan untuk resep Resep Tumis Cecek Tempe Cabai Ijo nya , silahkan diaplikasikan dirumah, dan jika masih ada kekurangan dari sambal pedas mohon sekiranya untuk berkomentar dan meninggalkan pesan di kolom bawah.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Resep Tumis Cecek Tempe Cabai Ijo "

Post a Comment