RESEP TEMPE BACEM ENAK DAN GURIH

RESEP TEMPE BACEM ENAK DAN GURIH - Penikmat kuliner yang mak yuz dengan sambel pedasnya yang bikin tambah nendang, makan tanpa sambal ibarat sayur tanpa garam, Pada kesempatan kali ini pedas sambel Ingin berbagi resep aneka makanan tentang RESEP TEMPE BACEM ENAK DAN GURIH semoga dapat bermanfaatnya, dan mungkin sebagian dari kita susah untuk mencari resep tersebut. melalui portal ini kami akan mencoba berbagi dan membongkar rahasia resep tersebut, dan selamat menikmati



aneka resep tempe bacem enak gurih

http://pedassambal.blogspot.com/
TEMPE BACEM
  1. cara mengolah tempe bacem menjadi gurih dan enak

  2. Bahan dasar tempe bacem:

  3. . 1 porsi tempe kotak yg di bungkus pelastik / daun
  4. . 1 ruas lengkuas, geprak dan memarkan. 
  5.  ½ sdt asam jawa. 
  6. . 2 lbr daun salam. 
  7. . ½ liter air kelapa 
  8. . 1 btg serai, geprak dan memarkan. 

Bumbu-yang kita dihaluskan untuk tempe bacem: 

2 btr kemiri. 
1 sdt ketumbar. 
1 sdt garam.
3 sdm gula merah. 
3 siung bawang putih.
 4 siung bawang merah.

Cara membuat tempe bacem enak dan garing:  

    1. yg pertama Campur bumbu halus dengan air KeLaPa, gula merah, asam, dan kecap manis di dalam  panci.
       yg ke dua lalu Masukkan tempe, sampai merata ke rendaman bumbu, tambahkan daun salam sama lengkuas. yg ke tiga Masak sama api kecil sampai bumbu meresap dan air menyusut.lalu Angkat ke mudian dinginkan. yg ke empat Panaskan minyak lalu goreng tempe sampai berwarna kecoklatan. Angkat, tiriskan dan hidangkan.

Resep pedas sambal lainnya:




Kuliner mania RESEP TEMPE BACEM ENAK DAN GURIH

Gimana gampangkan untuk resep RESEP TEMPE BACEM ENAK DAN GURIHnya , silahkan diaplikasikan dirumah, dan jika masih ada kekurangan dari sambal pedas mohon sekiranya untuk berkomentar dan meninggalkan pesan di kolom bawah.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "RESEP TEMPE BACEM ENAK DAN GURIH"

Post a Comment