Resep Membuat kue bolu Gulung

Resep Membuat kue bolu Gulung - Penikmat kuliner yang mak yuz dengan sambel pedasnya yang bikin tambah nendang, makan tanpa sambal ibarat sayur tanpa garam, Pada kesempatan kali ini pedas sambel Ingin berbagi resep aneka makanan tentang Resep Membuat kue bolu Gulung semoga dapat bermanfaatnya, dan mungkin sebagian dari kita susah untuk mencari resep tersebut. melalui portal ini kami akan mencoba berbagi dan membongkar rahasia resep tersebut, dan selamat menikmati



Resep Membuat kue bolu Gulung, Kue bolu merupakan kue keluarga indonesia, maka ibu dan mama harus bisa membuat ini.


Berikut adalah cara membuat kue bolu gulung

Bahan :

  • 6 butir telur (buang 4 putihnya)
  • 125 gram gula tepung atau gula pasir biasa. 
    Resep Membuat Kue Bolu
    Kue Bolu Gulung
  • vanila 1/2 sendok teh. 
  • SP 1 sendok teh
  • 25 gram susu bubuk 
  • 100 gram terigu segituga biru. 
  • 75 gram margarin (blue band) 
  • 50 gram butter wysman (kalau tidak ada butter jadikan saja blue bandnya 125 gram ) tetapi aroma dan kelembutan kue tentu berbeda klu menggunakan butter wysman. 
  • Untuk isian bolu gulung  bisa memakai selai, cream atau parutan keju disesuaikan dengan selera,
  • Kertas roti untuk menggulung bolu gulung 
  • Loyang ukuran 25x 30 x3 cm, olesi loyang dengan blue band dan taburi sedikit tepung diatasnya.


Caranya membuat kue bolu gulung :

  • Campur tepung susu dan terigu lalu diayak. 
  • Campurkan blueband dan butter lalu lelehkan.
  • Kocok telur,gula,vanila dan SP samapai mengembang.
  • setelah mengembang masukkan tepung yang sudah diayak,dan terakhir masukkan blueband dan butter yang sudah dilelehkan. Aduk rata, masukkan ke dalam cetakan dan kemudian dioven.
  • Setelah bolu gulung masak, angkat kemudian beri kertas roti.
  • Olesi kue dengan selai atau parutan keju (sesuai selera), kemudian di gulung sampai padat.
  • Masukkan kedalam kulkas, setelah 1 -2 jam dalam kulkas dapat di potong-potong sesuai selera dan siap untuk disantap.
Demikianlah, Resep Membuat kue bolu Gulung semoga dapat menambah kemesraan keluarga anda.

Resep pedas sambal lainnya:




Kuliner mania Resep Membuat kue bolu Gulung

Gimana gampangkan untuk resep Resep Membuat kue bolu Gulungnya , silahkan diaplikasikan dirumah, dan jika masih ada kekurangan dari sambal pedas mohon sekiranya untuk berkomentar dan meninggalkan pesan di kolom bawah.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Resep Membuat kue bolu Gulung"

Post a Comment