Resep Ikan Bumbu Kuning Enak Banget

Resep Ikan Bumbu Kuning Enak Banget - Penikmat kuliner yang mak yuz dengan sambel pedasnya yang bikin tambah nendang, makan tanpa sambal ibarat sayur tanpa garam, Pada kesempatan kali ini pedas sambel Ingin berbagi resep aneka makanan tentang Resep Ikan Bumbu Kuning Enak Banget semoga dapat bermanfaatnya, dan mungkin sebagian dari kita susah untuk mencari resep tersebut. melalui portal ini kami akan mencoba berbagi dan membongkar rahasia resep tersebut, dan selamat menikmati



Resep Ikan Bumbu Kuning - Memasak ikan dengan cara di goreng garing atau dengan goreng tepung tentu sudah biasa. namun pernahkan anda mengolah ikan dengan cara bumbu kuning ? kalau belum pernah , bagaiman kalau mencoba memasak dengan cara bumbu kuning ! . mengapa disebut bumbu kuning ? sebenarnya disebut bumbu kuning karena menggunakan bumbu kunyit dalam memasaknya, tahu sendiri kan? kalau kunyit berwarna kuning. rasanya yang dihasilkan tentu akan berbeda dengan ikan yang digoreng dengan bumbu biasa.

Resep Ikan Bumbu Kuning
Ilustrasi Ikan Bumbu Kuning
Trus Bagaimana dengan pemilihan ikan , ikan yang digunakan disini adalah ikan kembung...selain rasa yang enak ikan ini juga mengandung gizi yang bagus bagi kesehatan. namun jika tidak ada ikan kembung , bisa juga memakai ikan lainnya..tapi ya , rekomendasinya adalah ikan kembung.

Bagimana siap mencoba ? tenang saja ! enak juga kok. dari pada kamu memasak dengan cara yang itu itu saja. lebih baik mencoba memasak dengan resep yang baru. seperti resep ikan bumbu kuning ini. silahkan mencoba semoga suka !


Bahan untuk memasak ikan bumbu kuning :
  • setengah kilo ikan , bagusnya memakai ikan kembung. atau bisa juga lainnya.
  • daun bawang 1 batang. iris - iris tipis.
  • Bawang bombang 1 buah. iris - iris.
  • gula pasir secukupnya.
  • garam secukupnya.
  • penyedap rasa secukupnya.
  • air secukupnya.
  • minyak goreng secukupnya.

Bahan Bumbu yang dihaluskan:

  • Bawang merah 4 buah.
  • kunyit ukuran 4 cm.
  • kemiri 4 butir.
  • lengkuas ukuran 2 cm.
  • bawang putih 3 siung.

Cara membuat Ikan Bumbu Kuning Enak ;

  • Cuci ikan sampai bersih. bersihkan dan buang bagian yang tidak diperlukan. potong  menjadi beberapa bagian ikannya.
  • lumuri ikan dengan garam dan juga air perasan jeruk nipis.
  • panaskan minyak. goreng ikan sampai matang.
  • angkat dan tiriskan.
  • selanjutnya tumis daun bawang dan juga bawang bombay yang sudah di iris-iris tadi.
  • setelah itu masukan bumbu halus. aduk sampai rata dan tercium bau harum.
  • masukan air sedikit. tambahkan gula pasir , garam dan juga penyedap rasa secukupnya.
  • masukan ikan tadi. aduk - aduk biar tercampur. tunggu hingga bumbu meresap ke ikan.
  • setelah itu angkat kemudian siap disajikan.
Baca juga - Resep Gurame Asam Manis

    Resep pedas sambal lainnya:




    Kuliner mania Resep Ikan Bumbu Kuning Enak Banget

    Gimana gampangkan untuk resep Resep Ikan Bumbu Kuning Enak Bangetnya , silahkan diaplikasikan dirumah, dan jika masih ada kekurangan dari sambal pedas mohon sekiranya untuk berkomentar dan meninggalkan pesan di kolom bawah.

    Subscribe to receive free email updates:

    0 Response to "Resep Ikan Bumbu Kuning Enak Banget"

    Post a Comment