Resep Es Rumput Laut Enak Banget

Resep Es Rumput Laut Enak Banget - Penikmat kuliner yang mak yuz dengan sambel pedasnya yang bikin tambah nendang, makan tanpa sambal ibarat sayur tanpa garam, Pada kesempatan kali ini pedas sambel Ingin berbagi resep aneka makanan tentang Resep Es Rumput Laut Enak Banget semoga dapat bermanfaatnya, dan mungkin sebagian dari kita susah untuk mencari resep tersebut. melalui portal ini kami akan mencoba berbagi dan membongkar rahasia resep tersebut, dan selamat menikmati



Resep Es Rumput Laut - saat ingin ngemil makanan sekaligus sedang haus ...apa yang kalian pikirkan? kalau saya lebih baik buat es rumput laut. seperti es campur , es rumput laut berisi berbagai bahan yang enak dan cocok juga untuk menghilangkan lapar. selain bahan utama rumput laut , ada juga  irisan buah , dan juga es serut. untuk pemanis kalian bisa menambahkan gula , baik gula pasir atau gula merah.
Resep Es Rumput Laut
Es Rumput Laut
es rumput laut ini sangat menyegarkan sekali. rasa rumput laut yang enak , kenyal dan empuk dipadu manisnya berbagai buah, dan juga air gula menambah manis es ini. bisa kalian buat untuk menyegarkan tubuh kalian. untuk bahannya sendiri bisa kalian beli di pasar, khusus untuk rumput laut bisa kalian cari di pedagang rumput laut. di supermarket  atau langsung ke petani rumput laut.


Silahkan beli bahan-bahan yang diperlukan, untuk detil bahan dan cara membuat es rumput laut bisa kalian baca dibawah ini. resep ini mudah dan praktis sekali. sama membuat es pada umumnya.



Bahan membuat es rumput laut sederhana:
  • seperempat kilogram rumput laut
  • 200 gram buah nanas, iris-iris 
  • buah avokad 1 buah. keruk daging buahnya
  • es serut 300 gram
  • nata de coco 250 gram
  • agar-agar 250 gram potong kotak
  • buah melon 250 gram potong kotak

Bahan sirup

  • gula merah 300 gram , sisir halus
  • air bersih 200 ml

Bahan Kuah santan:

  • setengah liter santan
  • daun pandan 1 lembar
  • garam secukupnya

Cara membuat es rumput laut

  • membuat sirup gula , rebus gula merah dan air, masak sampai tercampur rata
  • kuah santan dibuat dengan cara , rebus santan dengan selembar daun pandan dan juga garam. rebus sampai mendidih
  • penyajian. siapkan mangkok , iris dengan rumput laut , avokad , nanas , nata de coco , agar-agar , melon, siram dengan sirup gula dan air santan dan juga es serut.
  • untuk bahan buah  , atau nata de coco , atau agar-agar bisa disesuaikan sesuai selera.
  • Baca juga resep Es Sarang Burung Selasih

Resep pedas sambal lainnya:




Kuliner mania Resep Es Rumput Laut Enak Banget

Gimana gampangkan untuk resep Resep Es Rumput Laut Enak Bangetnya , silahkan diaplikasikan dirumah, dan jika masih ada kekurangan dari sambal pedas mohon sekiranya untuk berkomentar dan meninggalkan pesan di kolom bawah.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Resep Es Rumput Laut Enak Banget"

Post a Comment