Cara Membuat Kue Cubit Red Valvet
RED VALVET KUE CUBIT |
Bahan :
- Gula pasir 100 gr
- Tepung terigu 100 gr
- Mentega, cairkan 100 gr
- 1/2 SDT baking powder
- 2 butir telur
- 1/4 SDT baking soda
- 1/4 SDT vanili bubuk
- 50 ml susu cair plain
- pewarna merah
Cara Membuat:
- Siapkan mixer, masukan telur dan gula pasir Lalu mixer kedua bahan tersebut hingga mengembang.
- Secara perlahan masukkan tepung dan juga mentega cair ke dalam mixer.
- Lalu tambahkan vanili bubuk, baking soda, baking powder, susu dan pewarna makanan. Aduk rata hingga tidak ada yang menggumpal.
- Selanjutnya terlebih dahulu panaskan cetakan kue.
- Sebelum menuang adonan oleskan terlebih dahulu margarin. Setelah di berikan margarin tuang adonan ke cetakan kue.
- Lalu taburi dengan topping sesuai selera Bunda
Kuliner mania RESEP KUE CUBIT RED VELVET
Gimana gampangkan untuk resep RESEP KUE CUBIT RED VELVETnya , silahkan diaplikasikan dirumah, dan jika masih ada kekurangan dari sambal pedas mohon sekiranya untuk berkomentar dan meninggalkan pesan di kolom bawah.
0 Response to "RESEP KUE CUBIT RED VELVET"
Post a Comment